Translate

Rabu, 07 November 2018

Makeup Kondangan Saat Berjerawat

Hai gengs, saat wajah lagi berjerawat tapi ada undangan nikahan ? Duuhh jerawat merah - merah ini harus ditutupi nih biar tidak menjadi pusat perhatian orang - orang nanti saat disana. Aku tidak mau ada orang bertanya, "Mukanya kenapa kok jerawatan lagi?". So aku mau sharing makeup yang ramah untuk kulit yang sedang berjerawat. Bahkan foundationnya memiliki kandungan salicylic acid yang bagus untuk melawan jerawat.

Senin, 05 November 2018

First Impression Kirim Paket Same Day Dengan Paxel. Mudah, Cepat dan Tarif Flat


Sudah tau Paxel gengs? Paxel adalah jasa pengiriman yang baru saja launching Januari 2018. Belum banyak yang kenal memang dengan Paxel ini. Beberapa waktu lalu aku mencoba kirim paket dengan menggunakan Paxel. Aku mau cerita first impressionku kirim paket dengan Paxel yang bikin aku mesyem-mesyem.


Rabu, 31 Oktober 2018

Cara Cepat Membersihkan Komedo Tanpa Sakit, Raspberry Cleansing Oil Natural Green


Baik pria maupun wanita, komedo merupakan musuh utama kulit. Walau sudah rajin cuci muka dan maskeran tapi tetap saja yang namanya komedo rajin mampir di wajah. Tidak hanya itu, komedo juga agak susah untuk dibersihkan hingga tuntas. Komedoku lengkap gengs, ada whitehead dan blackhead. Mulai dari sekitaran hidung, pipi, dagu hingga sekeliling bibir. Nah aku mau sharing ke kalian produk pembersih wajah yang ternyata bisa melunturkan komedo juga. Jadi komedonya keluar sendiri tanpa dipencet. What ?! Yess it’s truuueee !

Senin, 29 Oktober 2018

Ngobrol Soal Uang Di Maroko

Hai gengs banyak sekali teman-teman yang dm bertanya kepadaku tentang uang dan perintilannya kalau mau ke Maroko. So biar lebih enak dan lebih jelas aku sharing ke kalian hal tentang keuangan yang aku ketahui selama setahun tinggal disana. Aku tinggal di Safi, kota kecil di Maroko yang terletak di pinggir pantai. Aku tinggal di Maroko untuk menemani suami yang kebetulan sedang kerja di Maroko. Kalau ada hal lain tentang Maroko yang kalian ingin aku bahas, please komen aja yaa gengs. Kalau aku bisa jawab, insyaallah nanti aku bahas yaaa.

Minggu, 28 Oktober 2018

Pembukaan COCOFESTIVAL Indonesia 2018 di Kota Tua


Hai gengs, happy weekend ! Sebagai anak Jakarta, mungkin bisa dibilang aku agak kudet. Karena aku ke Kota Tua baru sekali saat SD dan kemarin aku main kesana lagi setelah lebih dari 20 tahun. Memori aku saat pertama kali ke Kota Tua sudah hilang gengs. So I have no idea where’s the place and what’s on there.

Back to Top